Cara Membuat Kaldu Ikan / Fish Stock
|
Pict from : Pinterest |
Bahan :
- Fish bone / Tulang ikan : 300 g
- Margarine : 6 g
- Mire poix
- Onion / Bawang bombay : 30 g
- Carrot / Wortel : 15 g
- Celery / Seledri : 10 g
- Bouquet garni
- Leek / Daun bawang : 30 g
- Pepper / Lada : 1/2 sdt
- Thyme : 1/4 sdt
- Bay leaf / Daun salam : 1 helai
- Air : 1100 cc
Cara Membuat :
- Panaskan margarine dalam stock pot / panci .
- Masukan fish bone , buang air perebus tulang .
- Letakan fish bone dalam stock pot , tuangkan air .
- Masukan mire poix dan bouquet garni , aduk selama 5 menit .
- Simmer kira-kira 20 menit .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar